Mandailing Natal

Hebat, Kades Tabuyung Berhasil Selesaikan Puluhan Kasus Lewat Restorative Justice

MANDAILING NATAL-6 bulan masa kepemipinan Zia Ul Haq Nasution sebagai Kepala Desa Tabuyung, Kecamatan Muara Batang Gadis, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara, sudah menyelesaikan belasan masalah dengan program Restorative Justice (perdamaian) di kantor kepala desa setempat. Permasalahan yang berakhir dengan perdamaian itu seperti, antara Ribut dan Satian (tanah), Miki dan Ribut (tanah), Bonus -Erna […]

Labuhanbatu Raya

Unik, Ratusan Warga Tabuyung Gelar Pawai dengan Mengenakan Pakaian Adat

MANDAILING NATAL-Rayakan 1 Muharram 1445 H, Kepala Desa bersama ratusan warga Desa Tabuyung, Kecamatan Muara Batang Gadis, Kabupaten Mandailing Natal (Madina) menggelar pawai obor, Rabu (19/7/2023). Pawai obor ratusan warga tersebut dimulai pada pukul 21.00 WIB. Menurut pantauan wartawan, ratusan masyarakat dari seluruh kalangan sudah berkumpul sejak pukul 20.00 WIB tepatnya di depan kantor kepala […]

Mandailing Natal

Baru Pertama Dapat Insentif, Tukang Keranda Mayat: Terima Kasih Kades Tabuyung

MANDAILING NATAL-Penuhi janji, Kepala Desa Tabuyung, Zia Ul Haq Nasution, membayarkan honor tukang keranda mayat dan Bilal mayit. Pembayaran insentif tersebut untuk mengimplementasikan berbagai program saat mencalon sebagai kepala desa. “Alhamdulillah, berkat perhatian kepala desa saat ini, saya sudah dapat honor,”ujar Islamiddin, salah seorang tukang keranda mayat di Desa Tabuyung ketika ditemui wartawan. Dia mengatakan, […]

Tapsel & PSP

Kades Tabuyung Serahkan Daging Kurban ke Mualaf

MANDAILING NATAL-Kepala Desa Tabuyung, Zia Ul Haq Nasution menyerahkan daging kurban ke para mualaf di kampung itu, Kamis, (29/06/2023). Penyerahan hewan kurban tersebut disaksikan oleh Babinsa Muara Batang Gadis, Serka Radiaman Damanik di kantor kepala desa, Jalan Pantai Barat, Madina. Penyerahan hewan kurban kepada mualaf tersebut sebagai bentuk perhatian pemerintah kepada para mualaf yang ada […]